25 radar bogor

Sudah 14 Kecamatan di Kabupaten Bogor Masuk Zona Merah Covid-19

CIBINONG-RADAR BOGOR, Penyebaran warga yang terinfeksi virus corona di Kabupaten Bogor, terus meluas. Kini, terdapat tambahan zona merah baru penularan Virus Corona (Covid-19) di Bumi Tegar Beriman. Dimana, virus yang berasal dari Wuhan, Tiongkok itu sudah menyebar di 14 kecamatan di Kabupaten Bogor. Pada hari pertama diberlakukannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kabupaten Bogor, […]

Polsek Gunungsindur Ingatkan Warga Gunakan Masker Selama PSBB

GUNUNGSINDUR-RADAR BOGOR, Muspika Gunungsindur, bersama dengan Polsek Gunungsindur memberhentikan sejumlah pengendara yang masih tidak patuh terhadap pemberlakukan Pembatasan Sosial Bersekala Besar (PSBB). Petugas melakukan penertiban pada hari pertama PSBB di Pos check point Dago Gunungsindur, Rabu (15/4/2020). “Di Pos Check Point Perum Bukit Dago Desa Rawakalong, Gunungsindur telah dilaksanakan, kegiatan PSBB. Kita imbau dan sosialisasikan […]

Bantuan Sembako dari Provinsi Disebar Lewat Ojek

BOGOR-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat (Jabar), Ridwan Kamil, memantau langsung penyaluran sembako dari bantuan Provinsi Jabar untuk dibagikan kepada warga Kota Bogor yang terdampak Covid-19. Dalam kunjungannya pada hari pertama penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Bogor, Kang Emil sapaan akrabnya, secara simbolis menyerahkan Banprov tersebut kepada pengemudi ojek daring untuk disalurkan kepada […]

Hari Pertama PSBB, Dedie: Alhamdulillah Ada Penurunan Jumlah Penumpang KRL

BOGOR-RADAR BOGOR, Hari pertama penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Bogor, dikunjungi secara langsung oleh Kapolda Jawa Barat dan Pangdam III/Siliwangi guna mengecek kesiapan pelaksanaan PSBB di Kota Bogor. Wakil Walikota Bogor, Dedie A. Rachiem, turut mendampingi dalam meninjau beberapa titik lokasi kesiapan PSBB. Salah satunya di Stasiun Bogor. “Tadi sudah kita lihat, […]

Prof. Muhammad Terpilih Menjadi Ketua DKPP Definitif

JAKARTA-RADAR BOGOR, Prof. Muhammad terpilih sebagai Ketua DKPP definitif menggantikan Dr. Harjono untuk sisa masa tugas 2017-2022. Pemilihan dilakukan melalui rapat pleno DKPP di Jakarta Pusat, Rabu (15/4/2020). Rapat pleno dihadiri oleh seluruh Anggota DKPP, antara lain Prof. Muhammad, Prof. Teguh Prasetyo, Dr. Ida Budhiati, Dr. Alfitra Salamm, Didik Suprayitno, Hasyim Asy’ari Ph.D (ex officio […]

Green Coat Sumbang APD Lewat Pemkab Bogor

CIBINONG-RADAR BOGOR, Kepedulian terus ditunjukkan para relawan penanganan wabah Covid-19 di Kabupaten Bogor. Kali ini, bengkel reparasi dan salon mobil Green Coat memberikan bantuan berupa 100 alat pelindung diri (APD). Dimana APD tersebut ditujukkan untuk para tenaga kesehatan yang ada di Bumi Tegar Beriman. Bantuan APD tersebut diserahkan lansung di Posko Gugus Tugas Penanganan Covid-19 […]

Gerkan Lawan Covid-19 Bagikan APD kepada Puskesmas

BOGOR-RADAR BOGOR, Yayasan Maju Anak Nusantara dan Pusat Kajian Gender Pemberdayaan Perempuandan Perlindungan Anak (PKG-P3A) yang tergabung dalam Gerkan Lawan Covid-19 2000 Rupiah, kembali melakukan aksi solidaritas melawan Covid19. Kali ini gerkan Lawan Covid19_2000 Rupia hmembagikan APD kepada beberapa Puskesmas yang adadi Bogor Barat. “Aksi ini sebagai bentuk suport dan cinta kami terhadap paramedis sebagai […]

Langgar PSBB, Pengendara di Bogor Dihadiahi “Surat Cinta”, Lihat Foto-fotonya

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) resmi diberlakukan di wilayah Kota dan Kabupaten Bogor pada hari ini Rabu (15/04/2020). Sederet aturan PSBB diterapkan demi mencegah penyebaran virus corona atau Covid-19 di Bogor. Polres Bogor bersama instansi terkait melakukan pengawasan (Check Point) di sejumlah titik lokasi bagi para pengguna kendaraan pribadi maupun transportasi umum. Petugas […]

Lab IPB University Sudah Terima 117 Sampel Pasien Covid-19

BOGOR-RADAR BOGOR, Pasien kasus positif COVID-19 di Indonesia semakin hari semakin bertambah banyak, terutama di daerah Jabodetabek sebagai pusat kejadian kasus. Kasus positif COVID-19 terus bertambah secara eksponensial di Indonesia. Saat ini sarana dan prasarana yang sangat mendesak adalah ketersediaan laboratorium pengujian (Lab Uji) yang memadai untuk mendeteksi terinfeksinya warga masyarakat akibat COVID-19 secara akurat. […]

Peduli Dampak Covid-19, FIFGROUP Cibinong Salurkan 300 Paket Sembako

CIBINONG-RADAR BOGOR, PT Federal International Finance (FIFGROUP) Cibinong membagikan sebanyak 175 paket sembako untuk warga, Senin (13/4). Pembagian itu menyasar warga atau konsumen yang terdampak wabah Covid-19 di Kabupaten Bogor. Penyaluran bantuan dilaksanakan secara simbolis di kantor FIFGROUP Cabang Cibinong. Belasan warga menerima bantuan yang diserahkan langsung oleh manajemen FIFGROUP. Dalam pelaksanaan penyaluran bantuan ini, […]

Ditabrak Sedan, 5 Pekerja Proyek Tol JORR Tewas

Ilustrasi kecelakaan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Kecelakaan lalu lintas terjadi di ruas tol Jakarta Outer Ring Road (JORR). Sedan jenis Honda Civic dengan nomor polisi B 1106 MZ menabrak sekelompok pekerja dan mobil proyek tol. Akibatnya, korban jiwa pun tak bisa dihindari. “Terakhir 5 meninggal, 1 luka berat,” kata Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo saat […]

Tak Mendapat Bansos, Warga Bisa Adukan di Aplikasi Pikobar

BOGOR-RADAR BOGOR, Penerapan hari pertama Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Bogor ditinjau langsung Gubernur Provinsi Jawa Barat, Ridwan Kamil. Selain memantau situasi dan kondisi PSBB di Kota Bogor, Kang Emil sapaan akrabnya juga menyatakan, warga Jawa Barat bisa melapor melalui aplikasi Pikobar atau Pusat Informasi dan Koordinasi Covid-19 Provinsi Jawa Barat, apabila tidak […]