BERBUKA puasa sering dijadikan momen tepat untuk mencicipi masakan yang nikmat dan menggugah selera. Selain itu selama di rumah aja, masakan ketika berbuka kerap dijadikan sebagai penghilang rasa bosan.
Nah buat kamu yang suka makan masakan yang pedas dan nikmat saat berbuka, kamu bisa mencoba menu masak #dirumahaja yakni resep sarden seblak sebagai menu buka puasa. Wah, unik ya?
Buat yang penasaran bagaimana cara membuat resep sarden seblak, makanan pedas sebagai menu berbuka puasa, silahkan simak bahan-bahan yang diperlukan serta cara memasaknya di bawah ini.
Berikut adalah bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat masakan sarden seblak.
Cara Memasak
Setelah menyiapkan seluruh bahan-bahannya, termasuk bahan untuk bumbu halusnya, silahkan ikuti langkah-langkah berikut untuk menyajikan seblak sardennya.
Itulah cara memasak resep ikan sarden seblak. Untuk ikan sardennya kamu bisa memilih sarden kaleng dari ABC yang diproduksi tanpa bahan pengawet dan mengandung banyak nutrisi seperti kalsium, protein, vitamin B12, hingga omega 3&6.
Sarden ABC tersedia dengan 3 varian yakni rasa tomat, pedas, hingga ekstra pedas. Kamu bisa menyesuaikan tingkat kepedasannya sesuai selera .
#MasakSehatAlaSardenABC selama di rumah aja juga tidak butuh waktu lama sebab penyajiannya singkat dan bisa menghemat waktu sehingga kegiatan masak di rumaha aja pun menjadi lebih menyenangkan. (dtk/ysp)