25 radar bogor

Joki Wisata Alternatif di Saat Macet

CIBINONG–Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bogor berencana membangun posko lebaran yang akan digunakan tahun depan.

Kasi Pelayanan Kesehatan Rujukan, Dedi Syarif, memiliki bahan evaluasi terkait posko siaga tenaga medis. Ia berencana akan mengoordinasi puskesmas- puskesmas untuk pengadaan tenda yang akan melayani calon pemudik.

”Saya punya inovasi. Renca- nanya, nanti puskesmas memi- liki posko untuk bisa menga dakan tenda sendiri,” ujarnya kepada Radar Bogor kemarin (30/6).

Hal tersebut bertujuan agar posko kesehatan dapat dilihat dan dikenal luas. Sehingga para pemudik juga bisa mengetahui adanya petugas medis. ”Untuk saat ini masih terintegrasi dengan pos pengamanan (pospam), dan hanya polisi yang diketahui pemudik. Padahal di dalamnya ada petugas kesehatan dan lainnya juga,” tuturnya.

Apabila ada pemudik yang sakit atau memiliki keluhan kesehatan dipersilahkan untuk berobat ke posko tersebut. ”Karena posko tersebut, selain menyediakan petugas medis, tesedia pula obat-obatan dan itu gratis,” tukasnya.
Saat ini, tambah Dedi, petugas medis yang berada di posko kesehatan masih tetap siaga. Mereka bertugas hingga H+7. ”Jadwal mereka sampai hari Sabtu untuk tetap berjaga. Untuk posko juga masih tetap sama, kecuali posko Cileungsi yang sebelumnya berada di Metland, dipindahkan ke Taman Buah. Petugas sendiri terdiri dari puskesmas wilayah masing- masing,” pungkasnya. (rp2/c) ”Karena posko tersebut, selain menyediakan petugas medis, tesedia pula obat-obatan dan itu gratis,” tukasnya.

Saat ini, tambah Dedi, petugas medis yang berada di posko kesehatan masih tetap siaga. Mereka bertugas hingga H+7. ”Jadwal mereka sampai hari Sabtu untuk tetap berjaga. Untuk posko juga masih tetap sama, kecuali posko Cileungsi yang sebelumnya berada di Metland, dipindahkan ke Taman Buah. Petugas sendiri terdiri dari puskesmas wilayah masing- masing,” pungkasnya. (rp2/c)